Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2020

Enigma

Ssst, kali ini gue mau serius dikit. Barangkali ada yang bersedia diajak diskusi.  Kemarin malam gue ikut sebuah acara (akhirnya gue beralih dari program insekyur), di akhir pematerian salah seorang founder lembaga yang ngadain acara ini banyak menyampaikan petuah-petuah dengan aksen nada dia yang unik. ( Apparently he was graduated from Gontor BS, fyi.) Gue paling seneng dengerin gituan kan.  Ada beberapa premis yang menarik perhatian gue dan bikin gue mikir. Gue ceritain salah satunya aja. Katanya sih gini, "jangan hanya membuat produk, tapi ciptakan ekosistem. produk bisa nggak laku, gagal lalu tenggelam, sementara dalam ekosistem yang telah terbangun, produk apapun punya peluang sukses lebih besar." Dalam konteks sekali baca, kita langsung terbayang soal industri atau bisnis. Barangkali jadi inget start up dan tidak lupa kedua tim pemanis itu (sayangnya gue belum nonton). Gabungan premis di atas cukup menyentil dinamika pikir gue, dan agaknya banyak contoh yang bisa kita ...